awalnya orang orang mesir kuno 2.500 tahun yang lalu,orang mesir mengira bahwa jantung dapat berpikir karena pada saat marah jantung berdebar debar sangat kencang,sehingga orang mesirtidak berpikir bahwa otak itu penting.
Setelah itu di yunani pada abad ke-6 SM
Alcmaeon seorang ahli pengobatan yunani kuno meneliti semua organ makhluk hidup terhubung ke otak melalui saraf,dan berpendapat otak tugasnya berpikir.
Pada tahun 310-250 tahun SM,bapak fisiologi yaitu Erasistratus berpendapat bahwa perkembanagan pengetahuan manusia ada hubungan dengan kerutan otak
Pada tahun 460 - 377 SM seorang bernama hippocrates ahli pengobatan yunani kuno yang disebut 'bapak para dokter' melakukan operasi otak pertama
Herophilus,pada tahun 335-280 SM bapak anatomi dari yunani kuno barpendapat bahwa syaraf yang keluar dari otak dan sumsum tulang belakang menyebar ke seluruh tubuh.
Pada tahun 428-347,Plato seorang filsuf kuno berpendapat pikiran dihasilkan oleh bagian paling atas dari tubuh kita. Di dada hanya ada nafsu.
Bahkan murid plato yaitu Aristoteles (384-322 tahun SM) berpendapat bahwa kata kata gurunya salah. Otak hanyalah organ untuk mendinginkan darah panas dan pikiran di hasilkan oleh hati.
Pada tahun 17758-1828 ,seorang ahli bedah dari jerman yaitu Frans gall menjelaskan bahwa kemampuan dan watak orang di tentukan oleh bentuk tengkoraknya.
Pada tahun 1824-1880,dokter ahli bedah sekaligus antropolog perancis yaitu Paul broca menemukan bagian otak yang dapat mempengaruhi mulut.
Pada tahun 1848-1905 seorang dokter dari jerman carl wernicke menemukan bagian otak yang dapat mambuat orang berbicara aneh.
Pada tahun 1870 seorang bernama Eduard Hitzing membuktikan bahwa otak kanan memgerakan tubuh bagian kiri.
Dan penelitian terus dilakukan sampai sekarang.